Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

TOMBOL POWER DAN HOME XIAOMI TIDAK BERFUNGSI?COBA CARA INI!!

Ada beberapa kasus pada smartphone Xiaomi dimana tiba-tiba tombol power, volume maupun indikator charging tidak berfungsi sama sekali. Tenang tidak usah panik dulu, itu bukan berarti smartphone kamu rusak pada hardwarenya. Untuk menormalkan kembali, coba menggunakan cara trik dibawah ini. 1. Masuk ke pengaturan 2. Scroll ke bawah pilih mode mudah 3. Geser/aktifkan mode mudah 4. Klik "Ok" untuk mengatifkan ulang/reboot Sekarang Smartphone anda sudah berada di mode mudah. 5. Masuk ke pengaturan kembali 6. Klik mode mudah 7. Non aktifkan mode mudah 8. Smartphone anda akan reboot kembali Sekarang coba untuk menekan tombol volume, power serta charging Smartphone anda, apakah sudah berfungsi normal kembali? Jika masalah tersebut belum ter atasi coba melakukan hardreset. Namun perlu di ingat, hardreset akan menghapus semua konten yang ada di Smartphone anda. Jadi backup dulu semua data dalam Smartphone anda. Jika masalah masih tetap sama, itu

SAMSUNG GALAXY NOTE 8 SANG PENYELAMAT

Setelah tahun lalu samsung mengalami insiden dimana samsung galaxy note 7 meledak akhirnya ditarik masal. Samsung berani melakukan release terbaru sebagai generasi penerus samsung galaxy note 7 yang mana mengalami kegagalan sebelumnya. Seberapa perbaikan samsung untuk galaxy note 8 ini,apakah seri note masih mendapat respon positif dari pelanggan samsung?mari simak review selengkapnya. DESIGN Dari sisi desain tidak ada perubahan yang berarti untuk samsung galaxy note 8. Masih sama seperti samsung galaxy note tahun-tahun sebelumnya. Dari sisi bahan untuk area depan dan belakang samsung menggunakan bahan kaca, satu hal yang berbeda dari galaxy note 8 ini, yaitu bagian sudut dari body galaxy note 8 terlihat persegi. Berbeda dengan seri-seri sebelumnya yang cenderung melengkung. Untuk kelemahan body yang terbuat dari kaca akan meninggalkan bekas sidik jari pada body handphone, ,juga tingkat kelicinan ketika digenggam. Pemilihan warna lensa yang terletak di bagian belakang berwar

Galeri Samsung Galaxy Note 8

NOKIA 7 MAMPU MEREKAM DAN MENGAMBIL FOTO SECARA BERSAMAAN

Pekan ini pihak HMD Global memperkenalkan kepada publik bahwa ponsel Nokia terbaru dalam salah satu cara yang digelar di Shanghai, China.  Nokia 7 tersebut merupakan perangkat kelas menengah dengan layar 5,2 inci (1.920 x 1.080 piksel) dan tubuh berbalut aluminium  ditenagai prosesor Snapdragon 630, RAM 4 GB, storage 64 GB, dan baterai 3.000 mAh. Kamera belakang memiliki sensor resolusi 17 megapiksel dengan lensa berbukaan f/1.9. Sementara, kamera depan dengan resolusi 5 megapiksel f/2.0. Dengan  fitur Dual-Sight, di mana kamera depan dan belakang bisa menjepret atau merekam video secara bersamaan. Fitur Dual-Sight Nokia 7 menangkap gambar dari kamera depan dan belakang secara bersamaan dan menyatukannya dalam satu frame. Fitur Dual-Sight  sebenarnya bukan hal baru di dunia smartphone. Samsung telah lebih dulu mencoba-coba fitur dengan fungsi serupa melalui Galaxy S4 yang meluncur pada 2013.    Nokia 7 akan dijual seharga sekitar Rp 5,1 juta. Tersedia juga varian Nokia 7 dengan